Monday, March 21, 2016

Sawi campur suun

Kalau bunda sibuk dengan pekerjaan dan ingin memasak sayuran yang singkat dan cepat, ini ada satu resep sederhana yang perlu bunda coba yaitu sawi campur suun,
Bahan yang perlu bunda siapkan:
  1. Sawi
  2. Ebi
  3. Suun
  4. Bawang putih
  5. Bawang merah
  6. Cabai
  7. Garam dan gula
Proses memasaknya:
  1. Sawi dicuci bersih lalu iris kasar-kasar 2 cm kemudian ebi dan suun direndam
  2. Bumbu diiris lalu di tumis, kemudian masukkan sawi dan ebi
  3. Aduk dan masak beberapa menit sampai sampai terlihat matang
  4. Hidangkan dalam basi yang tertutup
Sangat sederhanakan bunda?
Selamat mencoba............

Sawi campur suun Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Admin

0 comments:

Post a Comment